Salam kreatifitas.. Kali ini koran bekas jadi bermanfaat..
Friday, 13 November 2015
Thursday, 12 November 2015
Daur Ulang Kertas menjadi Inspiratif Materi
Kali ini di materi IPA kelas 5 ada materi tentang Jenis Benda dan sifat penyusunnya.
Kita akan membuat kertas tapi bukan dari bahan mentahnya tapi dari kertas yang tidak terpakai lagi.
Buat kamu yang suka DIY, kamu tahu kan kalo harga kertas daur ulang di toko itu mahal. Nah, biar kamu bisa tetap berkreasi dengan hemat, kamu bisa membuat kertas daur ulang sendiri lho, Yang kamu butuhkan adalah koran bekas pastinya, air, pewarna kertas/pewarna makanan, blender, dan saringan. Cara bikinnya gampang banget kok, sobek koran-koran bekas tersebut sampai kecil-kecil, lalu campur dengan air dan aduk sampai merata. Kalo sudah, masukkan campuran tersebut ke dalam blender dan blender sampai halus. Setelah itu baru deh kamu kasih pewarna. Kalo sudah, tuangkan adonan ke saringan, lalu jemur di bawah terik matahari sampai kering. Nantinya kalo sudah kering, adonan itu akan menjadi kertas DIY.
Selamat mencoba.
Trophy dari Olimpiade Matematika
M. El Rhais Chanda Pinggala P.G. Kelas 1a telah meraih juara 2 dibidang akademik yaitu Matematika se Kota/Kab. Sukabumi.
Ini adalah yang pertama.. Semoga kedepan terus mengumpulkan prestasi-prestasi yang lebih gemilang yang membanggakan seluruh pihak.
Selamat
Sabet Juara di Bidang Sastra
Citra Salsabila Z
Rainah
Siti Robiah
Telah berjuang berlomba baca Puisi tingkat Provinsi Jawa Barat, Alhamdulillah Citra merah juara 2. terima kasih, belum selesai ya...
Pantomim Juara di Tk Nasional
Wildani R.Suhendar
Ardiansyah Hakima
Telah menyabet juara harapan di tk Nasional Palembang 2015. Selamat.